Apa Itu Post
Daftar Isi
- Gejala post-holiday blues
- Cara mengatasi post-holiday blues
- 1. Tidur cukup
- 2. Pola makan yang sehat
- 3. Olahraga ringan
- 4. Membuat to-do list
- 5. Mencoba sesuatu yang baru
Libur panjang musim Lebaran telah usai. Jika kamu merasa sedih saat kembali beraktivitas usai liburan, bisa jadi kamu terserang post-holiday blues. Apa itu?
Libur Lebaran memang menyenangkan. Kumpul keluarga dan orang-orang tersayang, atau sekadar istirahat me-rechargeenergi sangat bermanfaat untuk membuatmu kembali bersemangat di hari-hari berikutnya.
Namun saat itu semua berlalu, tak jarang kesedihan dan kesepian mulai merasuk. Dalam psikologi, ini disebut dengan istilah post-holiday blues.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
"Setelah liburan berakhir, orang mungkin merasa tersesat atau hampa tanpa melakukan aktivitas yang bertujuan untuk membantu mereka fokus."
Karena itu, penting untuk mengetahui gejala post-holiday blue dan cara mengatasinya.
Gejala post-holiday blues
Ada beberapa gejala post-holiday blues yang biasa muncul. Beberapa gejala di antaranya bisa mirip dengan depresi secara klinis.
Berikut beberapa gejala post-holiday blues, mengutip Very Well Health:
- merasa cemas,
- tak bergairah,
- suasana hati buruk,
- mudah tersinggung dan marah,
- stres,
- insomnia,
- kekhawatiran akan kondisi finansial.
Cara mengatasi post-holiday blues
![]() |
Setelah mengetahui apa itu post-holiday blues, penting juga untuk mengetahui sejumlah cara mengatasinya sebagai berikut:
1. Tidur cukup
Penting untuk mendapatkan tidur yang cukup setiap hari, tidak hanya untuk menjaga kesehatan mental, tetapi juga untuk mencegah kondisi kronis seperti obesitas, diabetes, tekanan darah tinggi, stroke, dan tekanan mental.
Rekomendasi CDC menyebut orang dewasa berusia 18 tahun ke atas disarankan untuk tidur setidaknya tujuh jam setiap malam.
2. Pola makan yang sehat
Stres tambahan selama musim liburan dapat menyebabkan orang mengonsumsi makanan lebih tinggi lemak dan gula, yang kemudian dapat menyebabkan lebih banyak stres atau kecemasan.
Untuk menjaga kebiasaan makan yang sehat selama liburan dan hari-hari setelahnya, cobalah menambahkan atau mengganti makanan yang lebih sehat, termasuk buah-buahan dan sayuran segar, ke dalam rencana makan Anda.
3. Olahraga ringan
![]() |
Cara melawan post-holiday bluesselanjutnya adalah melakukan olahraga ringan.
Aktivitas fisik dapat membantu meningkatkan suasana hati. Pasalnya, produksi endorfin atau hormon bahagia meningkat saat berolahraga.
4. Membuat to-do list
Seseorang berisiko mengalami post-holiday bluessalah satunya karena tak memiliki tujuan setelah liburan usai. Maka dari itu, coba buat daftar hal-hal yang ingin dilakukan setelah libur usai.
Merencanakan sesuatu, baik besar atau kecil, dapat membantu Anda mempertahankan kegembiraan setelah momen liburan usai.
5. Mencoba sesuatu yang baru
Usai liburan berlalu, Anda bisa mencoba aktivitas baru, seperti mencoba resep baru di rumah atau mengikuti kelas yang sudah lama Anda minati.
"Saat kita merasa sedih atau tertekan, kita sering kali kehilangan motivasi untuk melakukan sesuatu," kata Hollingshead.
"Memiliki sesuatu yang dijadwalkan sebelumnya membantu kita untuk tetap bertanggung jawab dan melakukan hal-hal yang pada akhirnya membantu kita merasa lebih baik."
Itulah penjelasan mengenai apa itu post-holiday bluesserta gejala dan cara mengatasinya. Semoga bermanfaat.
(责任编辑:探索)
Dukung Keanekaragaman Hayati, Begini Jurus yang Diusung BNI
Respon Jokowi Terkait Putusan Gugatan Pilpres di MK
Pemerintah Dinilai Tidak Keliru Tunjuk Pati TNI Polri jadi PJ Kepala Daerah
Polisi Tetapkan 16 Operator Judi Online di Apartemen City Park Cengkareng Jadi Tersangka
Bebas, Ratna Sarumpaet Cuma Bilang: Aku Bahagia...
- Sempit dan Penuh Pengunjung, Lokasi Lukisan Mona Lisa Akan Dipindah
- Cek Jadwal Pendaftaran Seleksi CPNS dan PPPK Kemenkes 2024, Kapan Dibuka?
- Polisi Tetapkan 16 Operator Judi Online di Apartemen City Park Cengkareng Jadi Tersangka
- Warga RI Pilih Pemandangan Saat Pesan Hotel, Wisman Pilih Kasur Empuk
- Izin Reuni PA 212 Ada di Tangan Anies Baswedan
- Kelola Lapangan Tua, Pertamina EP Tetap Catat Produksi Siginifikan di 2024
- BNI Catat Transaksi Remintasi TKI Lebih Dari USD 31 Juta di Kuartal I 2025
- Sebuah Rumah di Taman Sari Kebakaran, 13 Damkar Dikerahkan untuk Padamkan Api
-
Trump Disebut Lupa Diri, Salah Menilai Pengaruhnya ke Putin
Warta Ekonomi, Jakarta - Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump dinilai terlalu lunak dalam memb ...[详细]
-
Wakil Ketua Gerindra: Konsep Oposisi Tak Dikenal dalam Konstitusi Indonesia
JAKARTA, DISWAY.ID--Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Habiburokhman menegaskan, dalam sistem konstitu ...[详细]
-
Industri Keramik Semakin Kompetitif Berkat Implementasi SNI Wajib
Warta Ekonomi, Jakarta - Industri keramik dan mineral non logam merupakan sektor yang berperan strat ...[详细]
-
FOTO: Kemeriahan Festival Lentera Bikin 'Sesak' Langit Thailand
Jakarta, CNN Indonesia-- Ribuan lentera kertas menerangi langit malam Thailand sa ...[详细]
-
Pengesahan RKUHP dan Sejumlah RUU Lain Ditunda, Respons Politisi PKB Mulia Banget!
Warta Ekonomi, Surakarta - Salah satu politikus Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Nasim Khan, bersyuk ...[详细]
-
Pesisir Jakarta Berpotensi Banjir Rob Tanggal 3
SuaraJakarta.id - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta menyampaikan potensi banjir ...[详细]
-
SuaraJakarta.id - Ketua Umum DPP PDI Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri mengeluarkan surat per ...[详细]
-
Update Kondisi Bocah Korban Penculikan Pemulung di Jakpus
SuaraJakarta.id - Kondisi MA (6), bocah perempuan korban penculikan di Jakarta Pusat, membaik selama ...[详细]
-
Hari Kedua Operasi Ketupat 2023, Polri Catat Ada 124 Kecelakaan dan 15 Orang Meninggal
JAKARTA, DISWAY.ID-Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) mencatat ada 124 kecelakaan di hari ...[详细]
-
BRI Berikan Anugerah kepada 5 Desa Paling BRILIAN Indonesia 2022
SuaraJakarta.id - Penyelenggaraan Malam Nugraha Karya Desa BRILIAN 2022 berjalan sukses. Dalam acara ...[详细]
- AstraZeneca Tarik Vaksin Covid
- Dengarkan Langsung Keluhan Warga, Polda Metro Jaya Gelar Jumat Curhat di 740 Titik
- Rayu Tarif ke AS, Jepang Beri Keistimewaan ke Tesla
- Yang Nggak Suka Anies Baswedan Jangan Kepanasan, Iklan Bir Dipastikan Tak Akan Muncul di Formula E!
- 华盛顿圣路易斯大学建筑学专业解读!
- Proses Pendaftaran Merek di Indonesia Hanya 6 Bulan, Kalahkan Amerika dan China
- Sebuah Rumah di Taman Sari Kebakaran, 13 Damkar Dikerahkan untuk Padamkan Api